rumahnyaloker.com (Lowongan Kerja Terbaru PT Freeport Indonesia (PTFI) SMA, SMK, Diploma, Sarjana, Januari 2024) - Negeri kita ini memang masih tergolong negara berkembang, namun soal sumber daya alam Indonesia sangat dipandang dunia. Sumber daya alam terbesar di dunia dipegang oleh Brazil dan Indonesia berada di posisi kedua. Bahkan di sektor tambang Indonesia punya peringkat di atas, berada di Kabupaten Timika Papua. PT Freeport memegang kendali mengelola tambang ini, yang sudah terafiliasi dengan Freeport McMoran. Cerita lama yang terus diperbincangan yaitu soal bagi persen Freeport dalam menangani kekayaan Indonesia yang terus menjadi rebutan. Berikut fakta unik PT Freeport yang menguasai harta karun Tanah Papua yang harus kamu ketahui.
Lowongan Kerja PT Freeport Indonesia (PTFI)
PT FREEPORT INDONESIA - Merupakan perusahaan tambang mineral afiliasi dari Freeport-McMoRan (FCX) dan Mining Industry Indonesia (MIND ID). PTFI menambang dan memproses bijih menghasilkan konsentrat yang mengandung tembaga, emas dan perak. Kami memasarkan konsentrat ke seluruh penjuru dunia dan terutama ke smelter tembaga dalam negeri, PT Smelting. Kami beroperasi di dataran tinggi terpencil di Pengunungan Sudirman, Kabupaten Mimika, Provinsi Papua, Indonesia.
Tambang di kawasan mineral Grasberg, Papua - Indonesia merupakan salah satu deposit tembaga dan emas terbesar di dunia. Kami saat ini menambang pada fase akhir tambang terbuka Grasberg. Kami tengah mengerjakan beberapa proyek pada kawasan mineral Grasberg sehubungan dengan pengembangan beberapa tambang bawah tanah berkadar tinggi yang berskala besar dan berumur panjang. Secara total, semua tambang bawah tanah ini diharapkan menghasilkan tembaga dan emas skala besar sehubungan dengan peralihan dari tambang terbuka Grasberg.
Saat ini PT Freeport Indonesia (PTFI) kembali membuka lowongan kerja terbaru untuk mencari calon karyawan yang siap mengisi posisi jabatan yang sedang dibutuhkan. Perusahaan akan mencari kandidat yang terbaik sesuai dengan kualifikasi dan yang cocok untuk posisi yang akan di tempatkan.
Posisi:
1. Smelter Operation Readiness - Superintendent, Social Investment & Programs
The purpose of this position:
Under the direct supervision of the Strategic Sustainable Development Manager, and in the direct coordination with the Social Responsibility Superintendent, is responsible for the development and implemention of the site social investment strategy and social programs.
The key duties and responsibilities of this position:
Social Investments, Programs, and Initiatives
• Collaborate closely with Corporate Responsibility Superintendant to verify social investment investments and programs and partnerships align to the stakeholder engagement strategy.
• Manage the identification and development of social investment projects that meet community needs, include multiple partners, align to Company priority areas, and represent a right-sized investment for the operations.
• Coordinate with head office to verify social investment projects and programs are aligned to enterprise priority areas.
• Administer the intake process for local donations and contributions.
• Oversee funded organizations and projects to verify funding is utilized in alignment with proposal and remain in compliance with Company standards.
• Develop and manage Company-led programs through partnerships with qualified entities that are aligned to Company priority areas including: community development programs, company-wide employee volunteer programs, and community capacity building programs.
• Lead research efforts to benchmark successful economic development, community leadership and capacity building tools or initiatives and make recommendations to management.
Monitoring, Measuring, and Reporting
• Develop business processes that verify effectiveness of social investments and programs including standard operating procedures, investment tracking tools, and regular reports.
• Develop impact monitoring and measurement program to understand impacts and effectiveness of programs and investments.
• Manage documentation and reporting related to social investment and programs.
Internal Business Process Coordination
• Participate in the internal SD risk evaluation and management processes.
• Contribute to annual revision of Social Performance Plan and Stakeholder Map.
The background, education, and work experience needed to succeed in this job are:
• Bachelor's degree in Environmental, Social, Law, Economics and seven (7) years of experience of related fields.
• Strong customer service focus and interpersonal skills (negotiating, problem-solving, and knowledge-sharing).
• Previous exposure to finance/accounting and project management.
• Mastery of computer skills sufficient to maintain database and develop reports.
• Ability to work on issues that may lead to conflict or be emotionally charged.
• Excellent verbal and written communication skills in Bahasa Indonesia (proficient fluency) and English (proficient fluency).
• Ability to work independently and with teams.
The key areas that the incumbent have decision-making responsibility:
• Social Investments partnership management, project development and oversight.
• Monitoring & Evaluation business process development and program evaluation criteria.
• Contribution Requests business process development, intake process, committee coordination, notification and investment management.
2. Accountant, Tax Payroll
Assist Chief Accountant, Tax Payroll in managing tax compliance of employee taxes of nationals, national executive, and expatriate in accordance with company's policies, procedures and government regulations and laws.
The key duties and responsibilities of this position are:
• Coordinate Filing of Payroll Tax returns to the Indonesia Tax Office ("ITO") and remittance of any money owed to the Indonesian State Treasury on monthly basis.
• Lead preparation of payroll-related tax reconciliation report for audit purpose. Present communicate accounting system, flow of documents, nature of elements, nature relation with the employee income tax and local taxes, in order to prove that the actual tax collection and payment have been made and in compliance with the applied Tax Laws.
• Coordination with Tax Consultant for managing individual tax matters for PTFI and Affiliate's Expatriates and National employees.
• Coordination with payroll/cost section and NOLA payroll on the calculation and reconciliation of tax accruals and tax payment calculation and recordation to ensure that salary and benefits tax treatment are recorded, maintained and reported accurately, in compliance with appropriate income tax regulations and fair to employees.
• Coordination with PTFI Human Resources and Industrial Relation Department on advising the proper and correct mechanism on income tax law to ensure that current and proposed employee income tax policy has been set up in accordance with current income tax law and regulation as well as conducting a regular annual socialization for industrial relation for updating the latest income tax law and regulations.
• Attached to audit team members to provide significant assistance in responding to audit queries in the area of payroll taxes.
The background, education, and work experience needed to succeed in this job are:
Minimum Education and Experience:
• Bachelor's degree (S1) in Economic, Accounting or Fiscal Administration with at least 4 years of experience as tax specialist in multinational company or in tax consultant firm.
Core Competencies (Knowledge, Skills & Characters):
• Organized, detail-oriented team player.
• Knowledge in tax regulations and its implementation on the company.
• Thorough critical and tactful.
• Thorough attention to detail.
• Having ability to maintain good relationship with tax officers, especially with the local and regional tax authorities.
• Having computer ability in database programming, spreadsheet, word processing, presentation, and standard PTFI reporting tools.
• Good interpersonal and communication skill.
• Customer service orientation.
Bagi Anda yang berminat dan memenuhi kualifikasi, silahkan melakukan pendaftaran online berikut:
GABUNG DI CHANNEL TELEGRAM AGAR TIDAK KETINGGALAN INFO LOWONGAN TERBARU SETIAP HARINYA KLIK:
Sebuah Tips:
Bagi fresh graduate, menjalani proses wawancara atau interview kerja bukan ha mudah. Pasti kamu akan merasakan kondisi dimana ketegangan, grogi hingga kurang percaya diri. Bila tidak dipersiapkan secara baik, maka interview kerja bagi pemula akan menjadi kurang maksimal. Oleh sebab itu, alangkah baiknya jika kamu mengetahui tips dan trik ampuh agar sukses dalam wawancara kerja.
• Pelajari jawaban wawancara untuk setiap pertanyaan dengan matang
• Pelajari dan pahami curriculum vitae
• Tunjukkan antusiasme saat wawancara
• Cari informasi mengenai perusahaan
• Sesuaikan penampilan
• Pahami jobdesc atau tugas pada posisi yang kamu incar
• Istirahat dan jaga kesehatan
Wawancara merupakan langkah awal perusahaan untuk mendapatkan kandidat pekerja dengan kualifikasi dan keterampilan yang sesuai dengan keinginan dan kebutuhan perusahaan. Interview bukan untuk menentukan mana kandidat yang bagus dan jelek. Jadi, kamu hanya perlu melakukan persiapan maksimal dengan mempersiapkan diri sebaik mungkin, ya. Jika wawancaramu belum berhasil, jangan patah semangat dan terus mencoba untuk meraih karir impianmu.
Selalu WASPADA terhadap segala tindak PENIPUAN dan kesalahan informasi tertentu mengenai iklan rekrutmen. Kami tidak pernah meminta pelamar atau kandidat untuk menggunakan layanan agen perjalanan tertentu untuk mengatur transportasi dan akomodasi, serta pembayaran apa pun selama proses pendaftaran dan seleksi".
"Bagi teman-teman di harapkan agar membaca profil perusahaan, kualifikasi serta jobdesk posisi yang di butuhkan oleh perusahaan".
Selamat mencoba, semoga bermanfaat, berhasil dan sukses bagi para pejuang yang sedang mencari kerja. Silahkan berbagi ke teman dan kerabat yang membutuhkan.